Jasa Instalasi Antena Grid



Perbedaan Pemasangan Antena Grid Horizontal Dan Vertikal
Jasa Instalasi : - Instalasi Wireless Point to Point
- Instalasi Wireless Point to Multipoint
- Instalasi Antena Wireless (Grid, Sectoral, Omni, Dish)
- Instalasi Antena VSAT
- Instalasi Router Indoor (Cisco, Mikrotik, UBNT)
- Instalasi Local Area Network (LAN)
- Instalasi Wide Area Network (WAN)
- Instalasi CCTV
- Dismantle / Pencabutan Perangkat Wireless 

HUBUNGI : 085875941418 ( EDO )

 
Kali ane ingin berbagi info buat agan2 yang belum tau neh. Kadang-kadang kita bingung sebenernya bagusan mana sih pasang antenna grid posisi vertical dengan horizontal??? Tergantung kebutuhan ajah sih nah mari kita simak penjelasan dibawah ini.
Posisi antena vertikal atau horizontal berpengaruh pada bentuk atau pola dari pernyebaran signal (propagation pattern) dari antena tersebut.
Posisi vertikal menyebabkan polarisasi penyebaran signal atau gelombang yang dipancarkan menjadi lebih RAPAT atau SEMPIT dengan daya jangkauan yang lebih jauh.
Posisi horizontal menyebabkan polarisasi penyebaran signal atau gelombang yang dipancarkan menjadi lebih LEBAR dengan daya jangkauan yang lebih pendek dibandingkan dengan posisi vertikal.
Jika dua titik atau lokasi yang akan dihubungkan menggunakan wireless posisi antena-nya berbeda, satu vertikal dan satunya horizontal maka kemungkinan besar pasti tidak akan terkoneksi.
Hal ini disebabkan oleh posisi keduanya berbeda sehingga menyebabkan POWER LOSS yang besar.
Penggunaan posisi vertikal adalah untuk koneksi jarak jauh dan sudut LOS (Ligth Of Sight) yang kecil.


Penggunaan posisi horizontal adalah untuk koneksi jarak dekat dengan sudut LOS yang besar
Kelebihah posisi vertikal adalah jangkauan yang jauh tetapi kekurangannya beam nya sangat kecil sehingga saat pointing harus benar-benar pas dan butuh kesabaran yang tinggi
Kelebihanan posisi horizontal adalah beam-nya besar sehingga tidak susah untuk pointing tetapi kekurangannya adalah mudah terkena interfensi dan jarak jangkauannya kurang jauh.


1. Sambungkan kedua bagian dari antena grid dengan formasi saling tumpang tindih. pasang baut dan mur pada posisi seperti gambar berikut.
2
3. Selanjutnya pasang penyangga feedhorn dan kencangkan dengan baut dan mur seperti gambar berikut :
3
4. Pasang antena setengah jadi pada tripot, lalu pasang backet, dan kencangkan baut dan mur, kencangkan dengan kunci pas seperti gambar berikut :
4

5. Pasang feedhorn dan kencangkan dengan baut dan mur, seperti gambar di bawah ini:
5
6. Pasang box pada tripot menggunakan cabelties seperti gambar dibawah .
6
7. Pasangkan TP Link pada boxnya dan colokkan pigtail ke TP-Link, seperti di bawah ini :
7
8. Pasangkan pigtail dengan kabel konektor antena grid.
8
Itu dia tadi tahap perakitan dari Antena grid, sekarang kita lanjut ke tahap Konfigurasi dari jaringannya


Contact :
SMS / WA /  : 085875941418
PIN BBM : D8F5EC4F
Email : iankaseddo@gmail.com
jl wr supratman Gg Useng no 34B Bojonegoro 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar